PT Duta Elok Persada (member of Skin Health Group Singapore) adalah perusahaan MLM yang didirikan pada tahun 2015 dengan tujuan utama yaitu memberikan peluang bagi setiap individu agar menjadi wirausaha mandiri yang berwawasan sosial melalui rancangan pemasaran yang adil, serta didukung dengan sistem edukasi yang handal dan profesional untuk memasarkan produk berkualitas unggul.
VISI
Menjadi sarana untuk mewujudkan wirausaha-wirausaha mandiri yang berwawasan sosial menuju masa depan yang lebih baik dari waktu ke waktu.
MISI
Melalui rancangan pemasaran yang menguntungkan dan produk-produk yang berkualitas serta didukung dengan sistem edukasi usaha yang handal dan profesional.